Lunasi Utang Puasa Ramadan: Batas Waktu dan Keutamaannya Menurut Ustadz Abdul Somad

Apakah kamu masih memiliki utang puasa tahun lalu? Jangan menunda lagi, segera lunasi qadha puasamu sebelum terlambat! Dalam sebuah ceramahnya, Ustadz Abdul Somad (UAS) menjelaskan tentang batas waktu qadha puasa Ramadan.

Lunasi Utang Puasa Ramadan: Batas Waktu dan Keutamaannya Menurut Ustadz Abdul Somad
Lunasi Utang Puasa Ramadan: Batas Waktu dan Keutamaannya Menurut Ustadz Abdul Somad

INILAHKORAN, Bandung – Apakah kamu masih memiliki utang puasa tahun lalu? Jangan menunda lagi, segera lunasi qadha puasamu sebelum terlambat!

Dalam sebuah ceramahnya, Ustadz Abdul Somad (UAS) menjelaskan tentang batas waktu qadha puasa Ramadan.

Beliau menyampaikan bahwa batas waktu qadha puasa Ramadan adalah sampai akhir bulan Syaban tahun berikutnya.

Baca Juga : Shalat Sahkah Tanpa Sujud Sahwi Saat Lupa Rakaat? Jawaban Ustadz Abdul Somad

"Puasa qadha itu boleh dikerjakan kapan saja, sepanjang tahun, kecuali pada hari-hari yang diharamkan untuk berpuasa. Tapi, lebih afdhal dikerjakan di bulan Syaban," jelas Ustadz Abdul Somad.

Mengapa lebih afdhal di bulan Syaban? Ustadz Abdul Somad menjelaskan bahwa bulan Syaban adalah bulan yang penuh berkah dan menjadi persiapan untuk menyambut bulan Ramadhan.

"Rasulullah SAW pernah berpuasa sunah di bulan Syaban lebih banyak daripada bulan-bulan lainnya," terang Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga : Bolehkah Makan di Acara Non Muslim? Ini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Lalu, bagaimana jika terlambat qadha puasa sampai bulan Syaban tahun berikutnya?

Halaman :


Editor : Yosep Saepul Ramadan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita inliahkoran.id WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaGNP8EKrWR5pVfYAU1C
Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.